Klasifikasi data, tabulasi, dan membuat grafik - Data, table dan grafik merupakan sarana bantuan dalam mempelajari geografi, ketiganya berfungsi menyampaikan informasi tertentu tentang suatu obejek melalui perhitungan –perhintungan tertentu.
Klasifikasi data, tabulasi, dan membuat grafik |
Data adalah keterangan yang benar dan nyata sehingga dapat dijadikan dasar untuk melaukan analisis atau kesimpulan. Data dibedakan menjadi dua yaitu data kuantitatif dan data kualitatif .
Data kuantitatif adalah data yang berupa kumpulan angka-angka dari hasil suatu obesrvasi atau pengukuran
Data kualitatif adalah data yang berupa kumpulan kata-kata dari hasil observasi atau pengukuran.
Artikel terkait lainnya : Cara Mengelola limbah rumah tangga dari sampah organik dan pemanfaatan gray water
Tabel (tabulasi) adalah daftar yang berisi sejumlah data baik kuantitatif dan kualitatif data tersebtu disusun secara sistematis urut di bawah dalam lajur atua deret tertentu dan deberi garis pembatas. Cara penysunan table berbeda-beda antara lain:
- Penyusunan secara alfabetis yaitu penyusunan data atas dasar urutan abjad
- Penyusunan secara geografis yaitu penyusunan data atas dasar urutan abjad dalam geografi seperti pulau, provinsi dan kota
- Penyusunan secara besaran angka yaitu penyusunan data atas dasar besarnya angaka-nagka data yang dikumpulkan
Grafik adalah garis yang menggambarkan keadaan naik atau turunnya hasil, umumnya untuk meggambarkan data biasanya disebut diagram, jenis-jenis yang sering kita temui dalam kehidupan kita antara lain :
- Diagram garis adalah diagram yang menggambarkan data dalam bentuk garis atau kurva
- Diagram batang adalah diagram yann menggambarakan data dalam bentuk batang dengan letak antar batang terpisah
- Diagram lingkaran yaitu diagram yang menggambarakan data dalam bidang lingkaran 360 derajat yang dibagi kedalam beberapa bagian sesuai dengan besaranya nilai data
Referensi : Geografi – bab 2 praktik ketrampilan dasar peta dan pemetaan – halaman 11 - pascal
Nah, sekarang kamu sudah tahu bukan Klasifikasi data, tabulasi, dan membuat grafik
Bagi kamu yang ingin peraktek membuat peta, kamu perlu tahu tentang hal ini.
Semoga artikel yang singakat ini dapat menambah pengetahuan anda- makin tahu makin tambah ilmu, sampai jumpa lagi,bye.
Baca juga :
0 Komentar untuk "Klasifikasi data, tabulasi, dan membuat grafik"