Perbedaan antara norma, kebiasaan dan tradisi (adat) - Perbedaan norma sosial dan norma hukum yang berlaku di masyarakat dapat dilihat dan dibedakan sebagai berikut :
Perbedaan antara norma, kebiasaan dan tradisi (adat) |
#1. Norma Agama
Norma agama adalah Pengertian hidup yang berasal dari tuhan yang disampaikan melalui utusan-nya yang barisi perintah, larangan, atau anjuran – asal usulnya dari allah.swt – contohnya seperti tidak berjudi, bersedekah, suka berbuat baik – sanksi yang diberikan pada umumnya tidak langsung karena diberikan setelah meninggal dunia (akhirat)
Norma agama adalah Pengertian hidup yang berasal dari tuhan yang disampaikan melalui utusan-nya yang barisi perintah, larangan, atau anjuran – asal usulnya dari allah.swt – contohnya seperti tidak berjudi, bersedekah, suka berbuat baik – sanksi yang diberikan pada umumnya tidak langsung karena diberikan setelah meninggal dunia (akhirat)
#2. Norma kesusilaan
Pengertian norma kesusilaan adalah aturan yang datang atau bersumber dari hati nurani manusia (insan kamil) tentang baik buruknya suatu perbuatan – asal usulnya dari diri sendiri – contohnya seperti berlaku jujur, bertindak adil, menghargai orang lain, sanksi yang diperoleh apabila dilanggar biasanya tidak tegas, karena hanya diri sendiri yang merasakan namun bisa berakibat pada rasa malu, bersalah serta menyesal.
Pengertian norma kesusilaan adalah aturan yang datang atau bersumber dari hati nurani manusia (insan kamil) tentang baik buruknya suatu perbuatan – asal usulnya dari diri sendiri – contohnya seperti berlaku jujur, bertindak adil, menghargai orang lain, sanksi yang diperoleh apabila dilanggar biasanya tidak tegas, karena hanya diri sendiri yang merasakan namun bisa berakibat pada rasa malu, bersalah serta menyesal.
Artikel terkait lainnya : Unsur estetis teater dalam naskah drama serta 4 alur yang wajib ada dalam suatu drama – teater
#3. Norma Kesopanan
Norma kesopanan adalah peraturan hidup yang timbul dari hasil pergaulan segolongan manusia di dalam masyarakat dan di anggap sebagai tuntutan pergaulan sehari – hari – asal usulnya dari masyarakat – contohnya seperti menghormati orang tua, tidak berkata kasar, menerima dengan tangan kanan, tidak meludah di sembarang tempat – sanksi yang di peroleh apabila melanggar biasanya masih kurang tegas akan tetap dapat menimbulkan efek seperti celaan, cemohan, atau dikucilkan dari pergaulan.
Norma kesopanan adalah peraturan hidup yang timbul dari hasil pergaulan segolongan manusia di dalam masyarakat dan di anggap sebagai tuntutan pergaulan sehari – hari – asal usulnya dari masyarakat – contohnya seperti menghormati orang tua, tidak berkata kasar, menerima dengan tangan kanan, tidak meludah di sembarang tempat – sanksi yang di peroleh apabila melanggar biasanya masih kurang tegas akan tetap dapat menimbulkan efek seperti celaan, cemohan, atau dikucilkan dari pergaulan.
#4. Norma HukumNorma hukum adalah pedoman hidup yang dibuat dan dipaksakan oleh negara – asal usul berasal dari aparat penegak hukum dalam satu negara – contohnya seperti harus tertib , harus sesuai dengan aturan, dilarang mencuri, membunuh, atau merampas milik orang lain – sanksi yang dapat diberikan berupa sangat tegas dan jelas yaitu bersifat mengikat dan memaksa.
Sumber : Zamrud. Pendidikan Kewarganegaraan untuk SMP dan MTs Kelas VII. Jawa Tengah: Putra Nugraha
Nah, sekarang kamu sudah tahu bukan mengenai Perbedaan antara norma, kebiasaan dan tradisi (adat).
Setiap norma memiliki peran – peran dan fungsinya masing – masing, manusia yang bisa menjalankan setiap poin – poin norma baik itu untu diri pribadi maupun lingkungan-nya tentu akan memperoleh kebahagian dan dan disenangani masyarakat, bagitu pula sebaliknya orang yang selalu melanggar norma – norma yang telah berlaku dalam suatu daerah sering kali dikucil, tapi perlu digaris bawahi apabila norma yang djjadikan suatu landasar pada suaut daerah tidak benar maka anda harus menghindar, namun tetap menghargai kesatuan dan persatuan (kerukunan antar masyarakat ). Pada intinya setiap norma hanya akan memberikan dampak postif bagi yang mematuhinya.
Semoga artikel yang singkat ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan anda mengenai Perbedaan antara norma, kebiasaan dan tradisi (adat). Sampai jumpa lagi pada artikel pendidikan lainnya, makin tahu – makin tambah ilmu, bye.
Baca juga:
0 Komentar untuk "Perbedaan antara norma, kebiasaan dan tradisi (adat)"