Apa Saja Jenis Sungai Menurut Tipenya?

Sungai Konsekuen
Sungai konsekuen ialah sungai yang arah alirannya sesuai dengan kemiringan lereng atau tempat yang dilaluinya.

Sungai Subsekuen
Sungai subsekuen ialah sungai yang alirannya tegak lurus dengan sungai konsekuen dan bermuara pada sungai konsekuen.

Sungai Obsekuen
Sungai obsekuen ialah sungai yang mengalir berlawanan dengan arah kemiringan lapisan batuan tempat tersebut (berlawanan arah dengan sungai konsekuen) dan bermuara atau merupakan anak dari sungai subsekuen.

Sungai Resekuen
Sungai resekuen ialah sungai yang mengalir mengikuti arah kemirngan lapisan batuan dan bermuara di sungai subsekuen.

Sungai Insekuen
Sungai insekuen ialah sungai yang terjadi tanpa ditentukan oleh sebab-sebab yang nyata. Sungai ini mengalir dengan arah tidak tertentu sehingga terjadi contoh liran dendritis.

Related : Apa Saja Jenis Sungai Menurut Tipenya?

0 Komentar untuk "Apa Saja Jenis Sungai Menurut Tipenya?"

DUKUNG KAMI

SAWER Ngopi Disini.! Merasa Terbantu Dengan artikel ini? Ayo Traktir Kopi Dengan Cara Berbagi Donasi. Agar Kami Tambah Semangat. Terimakasih :)